logo Kompas.id
Gaya HidupTips Praktis Membuka dan...
Iklan

Tips Praktis Membuka dan Menutup Pintu Bagasi Peugeot 5008

Peugeot 5008 GT Line memiliki kelebihan berupa kemudahan-kemudahan dalam membuka pintu bagasi. Tiga cara membuka pintu bagasi ini menjadi daya tarik tersendiri, apalagi saat harus memasukkan atau mengeluarkan barang.

Oleh
Stefanus Osa Triyatna
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xuNf5deyMBVM9jLwUw3sOrOLhKQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FP1015577_1592974514.jpg
KOMPAS/STEFANUS OSA

Peugeot 5008 GT Line memiliki kemudahan dalam membuka pintu bagasi.

Ada harga, ada rupa. Tiga cara praktis membuka ataupun menutup pintu bagasi atau tailgate Peugeot 5008 GT Line ini boleh dibilang memiliki keunikan. Mobil SUV khas Eropa ini didesain dengan sejumlah kemudahan bagi pemiliknya, termasuk saat memasukkan barang ke dalam bagasi.

Tiga cara praktis yang pertama adalah menggunakan kunci mobil yang sudah didesain keyless. Hanya sekali tekan tombol bagian tengah atau bergambar pintu bagasi terbuka dari jarak sekitar 1,5 meter, pintu bagasi akan terbuka. Begitu pula sebaliknya, cara menutup pun dapat dilakukan dengan cara menekan kembali tombol bagian tengah kunci mobil tersebut.

Editor:
dahonofitrianto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000