logo Kompas.id
Gaya HidupMitsubishi Xforce, Faktor X di...
Iklan

Mitsubishi Xforce, Faktor X di Segmen SUV Kompak

Kato mengatakan, Xforce ini dikembangkan sejak tiga tahun lalu di Indonesia dengan target memenuhi kebutuhan pasar di negara-negara ASEAN.

Oleh
DAHONO FITRIANTO
· 6 menit baca
Mitsubishi Xforce tipe Ultimate dipamerkan pada Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023, Kamis (10/8/2023), di ICE BSD, Kabupaten Tangerang, Banten.
KOMPAS/EDDY HASBY

Mitsubishi Xforce tipe Ultimate dipamerkan pada Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023, Kamis (10/8/2023), di ICE BSD, Kabupaten Tangerang, Banten.

Segmen sport utility vehicle (SUV) kompak di pasar otomotif Tanah Air saat ini menjadi segmen paling meriah dan panas setelah segmen lowmulti-purpose vehicle (MPV). Baru saja persaingan di segmen ini ”diusik” Toyota Yaris Cross, kini Mitsubishi masuk gelanggang dengan mengandalkan Mitsubishi Xforce.

Jika dicermati, hampir semua pabrikan saat ini punya jagoan masing-masing di segmen SUV kompak dengan lima tempat duduk ini. Yang pertama tentu saja Honda dengan HR-V, lalu ada Hyundai Creta, Kia Seltos, Nissan Kicks ePower, Mazda CX-3, dan Wuling Alvez.

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000