logo Kompas.id
HumanioraPenanganan Perundungan di...
Iklan

Penanganan Perundungan di Sekolah Diminta Jadi Prioritas

Perundungan merupakan satu dari tiga dosa besar dunia pendidikan. Karena itu, penanganannya harus serius.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 5 menit baca

Aktivitas anak-anak di salah satu sekolah dasar negeri di Jakarta Timur, Jumat (14/2/2020). Lapangan sekolah adalah tempat RH dan teman-temannya bermain bola seusai menyelesaikan uji coba ujian akhir sekolah. Perundungan masih marak terjadi di lingkungan sekolah dan melibatkan peserta didik.
KOMPAS/AGUIDO ADRI

Aktivitas anak-anak di salah satu sekolah dasar negeri di Jakarta Timur, Jumat (14/2/2020). Lapangan sekolah adalah tempat RH dan teman-temannya bermain bola seusai menyelesaikan uji coba ujian akhir sekolah. Perundungan masih marak terjadi di lingkungan sekolah dan melibatkan peserta didik.

JAKARTA, KOMPAS — Penanganan perundungan atau bullying di sekolah diminta menjadi prioritas program Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Pemerintah saat ini diminta meninggalkan warisan yang menjadi praktik baik untuk dijadikan prototipe kebijakan di era selanjutnya.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000