logo Kompas.id
InternasionalKisah Pertarungan Kubu...
Iklan

Kisah Pertarungan Kubu Konservatif Vs Reformis

Oleh
MUSTHAFA ABD RAHMAN
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7gy70stYeYhct96pKA2RhLJ9NCw=/1024x768/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F05%2FCOMBO-IRAN-POLITICS-VOTE-ELECTION-ECONOMY-TOURISM_50347033.jpg
AFP PHOTO / ATTA KENARE AND STR / AFP PHOTO / ATTA KENARE

Para bakal calon presiden dalam pemilu presiden Iran tahun 2017: (atas, dari kiri ke kanan) Ketua Dewan Pusat Partai Koalisi Islam dan mantan Menteri Kebudayaan Mostafa Mirsalim; mantan wakil presiden di era Mahmoud Ahmadinejad, Hamid Baghaie; Deputi Utama Presiden Hassan Rouhani, Eshaq Jahangiri; (bawah, dari kiri ke kanan) Kepala Yayasan Amal Imam Reza, Ebrahim Raisi; Wali Kota Teheran Mohammad Baqer Qalibaf; dan Presiden Iran President Hassan. Selain Hamid Baghaie, mereka lolos dalam penyaringan Dewan Garda Konstitusi untuk menjadi calon presiden Iran.

Iran akan menggelar pemilu presiden, Jumat (19/5). Ada enam calon presiden yang akan bertarung. Dari enam capres itu, tiga berasal dari kubu moderat atau reformis dan tiga lainnya dari kubu konservatif.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000