logo Kompas.id
InternasionalSetelah Zionis Batal ke Kenya
Iklan

Setelah Zionis Batal ke Kenya

Oleh
KRIS RAZIANTO MADA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/FAdrmDRSO1fvfNFG-fGU8QrYrec=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2F20171103_PALISTIAN_B_web.jpg
Photo by Topical Press Agency/Hulton Archive/Getty Images

Ahli fisika kelahiran Jerman, Albert Einstein, menghadiri jamuan makan malam di Hotel Savoy, London, Oktober 1930, bersama Lionel Walter Rothschild (tengah), pemimpin Zionis Inggris.

Agustus 1903, para tokoh Zionis berkumpul di Basel, Swiss, dalam Kongres Ke-6 Zionis Internasional. Salah satu pembicaraan mereka adalah wilayah yang hendak menjadi tanah air bagi orang Yahudi.

Bapak Gerakan Zionis, Theodor Herzl, menawarkan daerah terpencil di Afrika sebagai tanah air Yahudi. Saat tawaran disampaikan, wilayah itu dinyatakan bagian dari Uganda. Kini, kawasan itu masuk wilayah Kenya, negara di Afrika Timur.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000