logo Kompas.id
InternasionalIbu Negara Afghanistan Kagumi ...
Iklan

Ibu Negara Afghanistan Kagumi Peran Perempuan di Indonesia

Oleh
· 2 menit baca
Presiden Joko Widodo menerima Ibu Negara Afghanistan Rula Ghani, Selasa (5/12), di Istana Bogor, Jawa Barat. Rula Ghani menyatakan kagum terhadap peran perempuan dalam memajukan kaumnya. Selain itu,   dia juga mengagumi perdamaian di Indonesia.
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO

Presiden Joko Widodo menerima Ibu Negara Afghanistan Rula Ghani, Selasa (5/12), di Istana Bogor, Jawa Barat. Rula Ghani menyatakan kagum terhadap peran perempuan dalam memajukan kaumnya. Selain itu, dia juga mengagumi perdamaian di Indonesia.

Kekaguman atas kemajuan perempuan Indonesia tersebut disampaikan Ghani kepada Presiden Joko Widodo dalam kunjungan kehormatannya di Istana Bogor, Selasa (5/12) sore. Dalam pertemuan yang berlangsung mulai pukul 17.00 itu, Ghani dan Presiden Jokowi berdiskusi terkait peran perempuan Indonesia, pemberdayaan perempuan, serta kemampuan perempuan mendorong perdamaian.

”Beliau juga mengatakan ingin kembali lagi ke Indonesia untuk memperdalam hal-hal yang lebih teknis sampai di level desa,” kata Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi yang mendampingi Presiden saat menemui Ghani selama 45 menit.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000