logo Kompas.id
InternasionalBitcoin Jalani Debut
Iklan

Bitcoin Jalani Debut

Oleh
· 2 menit baca
Warga  menggunakan anjungan transaksi mandiri (ATM) bitcoin di Hong Kong, 8 Desember lalu.  Bitcoin adalah mata uang virtual  paling populer di dunia. Mata uang ini tidak terikat dengan bank atau pemerintah dan memungkinkan penggunanya membelanjakan uang secara anonim. Setiap kali mata uang virtual itu diperdagangkan, umumnya ada deretan kode komputer yang secara digital harus dimasukkan.
AP Photo/Kin Cheung

Warga menggunakan anjungan transaksi mandiri (ATM) bitcoin di Hong Kong, 8 Desember lalu. Bitcoin adalah mata uang virtual paling populer di dunia. Mata uang ini tidak terikat dengan bank atau pemerintah dan memungkinkan penggunanya membelanjakan uang secara anonim. Setiap kali mata uang virtual itu diperdagangkan, umumnya ada deretan kode komputer yang secara digital harus dimasukkan.

Perdagangan berjangka bitcoin dibuka di Cboe Futures Exchange di Chicago dengan valuasi bitcoin di level 15.000 dollar AS. Merujuk pada laman Cboe, harga bitcoin untuk kontrak yang berakhir tanggal 17 Januari 2018 sempat mencapai 18.850 dollar AS.

Di pasar berjangka yang kontraknya berakhir pada 14 Februari 2018 dan 14 Maret 2018, harganya bahkan menyentuh level 19.000 dollar AS. Secara berurutan, bitcoin sempat diperdagangkan di level 19.140 dollar AS dan 19.100 dollar AS.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000