logo Kompas.id
InternasionalWarga Dukung Pengetatan
Iklan

Warga Dukung Pengetatan

Oleh
· 3 menit baca
Presiden   Donald Trump (kiri) dan Jaksa Agung Jeff Sessions (kanan) duduk mengapit Jaksa Agung Florida Pam Bondi (tengah) sambil mendengarkan penjelasan Bondi, Kamis (22/2), di Ruang Roosevelt, Gedung Putih, Washington. Mereka hadir dalam pertemuan dengan pejabat negara bagian dan pusat untuk membahas isu keamanan sekolah.
AP Photo/Evan Vucci

Presiden Donald Trump (kiri) dan Jaksa Agung Jeff Sessions (kanan) duduk mengapit Jaksa Agung Florida Pam Bondi (tengah) sambil mendengarkan penjelasan Bondi, Kamis (22/2), di Ruang Roosevelt, Gedung Putih, Washington. Mereka hadir dalam pertemuan dengan pejabat negara bagian dan pusat untuk membahas isu keamanan sekolah.

WASHINGTON, KAMISBeragam sikap bermunculan menanggapi kasus penembakan di SMA Marjory Stoneman Douglas, Florida. Asosiasi Senjata Nasional (NRA), Kamis (22/2), akhirnya angkat suara menanggapi isu soal pembatasan senjata api. Pimpinan NRA menyalahkan Biro Investigasi Federal AS (FBI) yang dianggap gagal mengantisipasi penembakan. Asosiasi ini menuduh pihak-pihak tertentu mengeksploitasi tragedi itu untuk kepentingan politik.

”Semua ide dari oposisi kami bahwa keamanan bersenjata membuat kita kurang aman jelas bodoh,” kata Wakil Direktur Eksekutif NRA Wayne LaPierre. Menurut dia, para penentang tidak suka dengan NRA.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000