logo Kompas.id
InternasionalMalaysia-China Akan Tetap Erat
Iklan

Malaysia-China Akan Tetap Erat

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/p3PPgciMu-1rHJEGbFK3JHIM8Tk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F68323904.jpg
KOMPAS/KRIS RAZIANTO MADA

Menteri Luar Negeri Malaysia, Saifuddin Abdullah.

JAKARTA, KOMPAS - Malaysia memastikan hubungan dengan China akan tetap erat. Rencana pemerintahan baru Malaysia meninjau beberapa kerja sama dinyatakan tidak akan mengganggu hubungan itu.

”Hubungan Malaysia dan China sudah terjalin lebih dari 2.000 tahun dan akan terus berlanjut. Ada satu atau dua proyek (yang dikaji ulang) tidak akan menjadi hambatan,” ujar Menteri Luar Negeri Malaysia Saifuddin Abdullah dalam paparan Kebijakan Luar Negeri Malaysia, Senin (23/7/2018), yang diselenggarakan Pusat Studi Strategis dan Internasional (CSIS) di Jakarta.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000