logo Kompas.id
InternasionalKebijakan Raja Salman Ganjal...
Iklan

Kebijakan Raja Salman Ganjal IPO Aramco

Oleh
Musthafa Abd Rachman dari Kairo, Mesir
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/prI9pKztytggRF0er5wvMkhSjNQ=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F69608482.jpg
REUTERS/AHMED JADALLAH

Fasilitas produksi di ladang minyak Shaybah milik Saudi Aramco di wilayah Rub’ al Khali, Arab Saudi, seperti terlihat pada 22 Mei 2018. Aramco diberitakan batal menjual 5 persen sahamnya melalui penawaran saham perdana (IPO). Pemerintah Arab Saudi menyatakan persiapan IPO terus berjalan.

Beredarnya berita sejak pekan lalu tentang pembatalan penawaran saham perdana (IPO) Aramco cukup mengejutkan banyak pihak. Seperti dilansir harian Al Quds Al Arabi, Selasa (28/8/2018), adalah Raja Salman bin Abdulaziz al-Saud yang berada di balik keputusan pembatalan IPO perusahaan minyak terbesar di dunia itu.

Semula ide IPO Aramco itu dicetuskan Putra Mahkota Pangeran Mohammed bin Salman (MBS) pada April 2016 seiring dengan digulirkannya visi Arab Saudi 2030.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000