logo Kompas.id
InternasionalPM Theresa May Kesulitan...
Iklan

PM Theresa May Kesulitan Meyakinkan Parlemen

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TYXacms5aeocRzGIuifIskGHw9U=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F72763155_1542295370.jpg
REUTERS/PARBUL TV

Perdana Menteri Inggris Theresa May (berdiri), dalam foto yang diambil dari tayangan video, berpidato tentang Brexit dalam sidang Majelis Rendah Parlemen Inggris di London, Inggris, Kamis (15/11/2018).

LONDON, SELASA—Tekanan terhadap Perdana Menteri Inggris Theresa May semakin kuat setelah orang kepercayaannya menyatakan tidak akan mendukung kesepakatan Brexit yang baru saja ditandatangani Inggris dan Uni Eropa atau UE.

Mantan Menteri Pertahanan Michael Fallon, yang tahun lalu mengundurkan diri, mengatakan, dirinya tidak akan mendukung kesepakatan Brexit. Ia menganjurkan May agar kembali ke Brussels dan menegosiasikan kembali kesepakatan itu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000