logo Kompas.id
InternasionalBelum Ada Titik Terang di...
Iklan

Belum Ada Titik Terang di Pusat Konflik Dunia

Oleh
Musthafa Abd Rahman dari Kairo, Mesir
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/DoiHwFFQwo44bhFBz8Jhqrs7Vms=/1024x1024/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F73781613_1544713309.jpg
REUTERS/OMAR SANADIKI

Seorang anak tertidur di dalam sebuah tas di Desa Beit Sawa, Ghouta timur, Suriah, 15 Maret 2018. Tensi peperangan di Suriah menurun sepanjang 2018, tetapi belum ditemukan solusi politik untuk menyelesaikan konflik di negara tersebut.

Pada pengujung 2018, dan beberapa hari lagi memasuki 2019, kawasan Timur Tengah atau Timteng yang dikenal sebagai pusat konflik dunia masih sangat sulit menatap dan memasuki 2019. Peninggalan tahun 2018 teramat berat.

Sepanjang 2018, hampir tak ada terobosan solusi politik dalam isu-isu besar di kawasan itu, seperti isu Palestina, Suriah, Libya, dan Yaman. Sebaliknya, kawasan itu, sepanjang 2018, tersandera oleh persaingan geopolitik cukup sengit antara kubu Turki/Qatar dan kubu Arab Saudi/ Mesir/Uni Emirat Arab (UEA) yang memuncak sejak Musim Semi Arab 2011.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000