logo Kompas.id
InternasionalPangeran Philip Akhirnya...
Iklan

Pangeran Philip Akhirnya Meminta Maaf

Oleh
MH SAMSUL HADI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MT7cl4Xh-e9XCZZoXkmFZtuWE78=/1024x815/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2FFILES-BRITAIN-ROYALS-PHILIP-ACCIDENT_74767484_1548001206.jpg
PHOTO BY LEON NEAL / AFP

Foto bertanggal 25 Desember 2012 ini memperlihatkan Pangeran Philip, Duke of Edinburgh, melambaikan tangan kepada warga yang menyambutnya dalam perayaan Natal keluarga kerajaan Inggris di Gereja St Mary Magdalene di Sandringham, Norfolk, Inggris.

Suami Ratu Inggris Ratu Elizabeth II, Pangeran Philip (97), akhirnya meminta maaf pada seorang perempuan terluka dalam kecelakaan mobil Land Rover yang dinaiki Philip, bulan ini. Melalui sepucuk surat, Pangeran Philip menyatakan, "meminta maaf yang mendalam".

Dalam surat tersebut, ia berharap, Emma Fairweather— perempuan korban luka-luka dalam kecelakaan itu—"segera pulih dari pengalaman yang sangat menekan itu". Surat permintaan Pangeran Philip itu ditulis bertanggal 21 Januari 2019 dan dipublikasikan koran Inggris Sunday Mirror. Pada bagian bawah surat, tertulis, "Hormat saya, Philip."

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000