logo Kompas.id
InternasionalPeran Vietnam di Kawasan Kian...
Iklan

Peran Vietnam di Kawasan Kian Kuat

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/av1G5lqXDh6X-5f7dBYtj3Ho99Q=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181115_ASEAN_E_web_1542260300.jpg
AFP/ LILLIAN SUWANRUMPHA

Dari kiri, Perdana Menteri Vietnam Nguyen Xuan Phuc, PErdana Menteri Jepang Shinzo Abe dan Perdana Menteri China Li Keqiang usai foto bersama dalam rangka pertemuan ASEAN-Plus 3 yang menjadi bagian dalam KTT ASEAN ke-33 di Singapura, Kamis (15/11/2018).

HANOI, SELASA— Pemilihan Vietnam sebagai tuan rumah pertemuan tingkat tinggi kedua antara Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un menunjukkan negara Asia Tenggara tersebut sedang bergerak menuju ke arah yang benar.

Hal itu disampaikan Perdana Menteri Vietnam Nguyen Xuan Phuc, Selasa (12/2/2019). ”Peristiwa penting ini telah menunjukkan bahwa lingkungan investasi Vietnam baik, bahwa model pembangunan Vietnam berjalan ke arah yang benar, dan terutama bahwa keamanan dan keselamatan di Vietnam luar biasa,” kata Phuc kepada pejabat pemerintah di Hanoi Stock Exchange.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000