logo Kompas.id
InternasionalPalestina Galang Dukungan Liga...
Iklan

Palestina Galang Dukungan Liga Arab Menolak Proyek ”Transaksi Abad Ini” AS

Palestina mencoba melakukan perlawanan terhadap proyek perdamaian Palestina-Israel yang dirancang Pemerintah AS dan kerap disebut dengan istilah ”Transaksi Abad Ini”, yang akan diluncurkan pada Juni mendatang atau setelah Idul Fitri.

Oleh
MUSTHAFA ABD RAHMAN (DARI KAIRO, MESIR)
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hyonD50O35H0UmImEwIHgtlfSvs=/1024x759/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2FEgypt-Palestinians_77838970_1556016920.jpg
AP PHOTO/AMR NABIL

Presiden Palestina Mahmoud Abbas (mengangkat tangan) didampingi Sekretaris Jenderal Liga Arab Ahmed Aboul Gheit (kiri), di markas Liga Arab di Kairo, Mesir, Minggu (21/4/2019).

KAIRO, KOMPAS — Palestina mencoba melakukan perlawanan terhadap proyek perdamaian Palestina-Israel yang dirancang Pemerintah Amerika Serikat dan kerap disebut-sebut dengan istilah ”Transaksi Abad Ini”, yang akan diluncurkan pada bulan Juni mendatang atau setelah Idul Fitri.

Transaksi itu diberitakan akan banyak merugikan Palestina karena menghapus istilah solusi dua negara dan membuka peluang Israel menganeksasi sebagian wilayah Tepi Barat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000