logo Kompas.id
InternasionalAncaman Taliban Bayangi...
Iklan

Ancaman Taliban Bayangi Pilpres

Di tengah ancaman kekerasan kelompok Taliban, Afghanistan menggelar pemilu presiden, Sabtu (28/9/2019). Pemerintah Afghanistan mengerahkan sekitar 100.000 tentara dan polisi untuk menjaga tempat-tempat pemungutan suara.

Oleh
Elsa Emiria Leba
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/T2M5iptNorKMsIfVyWp0SPTavC4=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FAFGHANISTAN-PRESIDENTIAL-ELECTIONS-PREPARATIONS_83431359_1569599942.jpg
EPA-EFE/JALIL REZAYEE

Petugas keamanan Afghanistan menggeledah warga dan memeriksa kendaraannya di sebuah pos pemeriksaan menjelang pemilu presiden di Herat, Afghanistan, Jumat (27/9/2019). Pemilu presiden Afghanistan dijadwalkan berlangsung Sabtu ini.

KABUL, JUMAT — Di tengah ancaman kekerasan kelompok militan Taliban, Afghanistan menggelar pemilu presiden, Sabtu (28/9/2019). Pemerintah Afghanistan mengerahkan lebih dari 100.000 tentara dan polisi untuk menjaga tempat-tempat pemungutan suara.

Pemilu presiden (pilpres) Afghanistan diikuti 18 kandidat, dua di antaranya Presiden Ashraf Ghani (70) dan Kepala Eksekutif Pemerintah Abdullah (59).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000