logo Kompas.id
InternasionalIlmuwan Australia Mengopi...
Iklan

Ilmuwan Australia Mengopi Virus Korona Baru untuk Cari Terobosan Pengobatannya

Ilmuwan Australia berhasil mengopi virus korona baru dari seorang pasien yang tertular virus itu dan akan membeberkan penemuan mereka pada Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk membantu diagnosa dan pengobatan penyakit.

Oleh
Harry Bhaskara, dari Brisbane, Australia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GfLoC0eXFBc7ekWSevmpJvPzock=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2FAUSTRALIA-CHINA-HEALTH-VIRUS_86830026_1580311469.jpg
PHOTO BY PETER PARKS / AFP

Mike Catton (kanan) dan Julian Druce berbicara kepada wartawan dalam konferensi pers di Doherty Institute di Melbourne, Australia, Rabu (29/1/2020).

BRISBANE, KOMPAS -- Ilmuwan Australia menjadi orang yang pertama di luar China yang berhasil mengopi virus korona. Mereka akan membeberkan penemuan mereka pada Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk membantu diagnosa dan pengobatan penyakit.

Ilmuwan di China lebih dahulu melakukan hal yang sama dan membagikan sekuens kromosom dari sel korona (genome sequence) pada ilmuwan di negara-negara lain untuk penelitian. Virus korona tipe baru telah menewaskan lebih dari 130 orang di China dan menjangkiti lebih dari 6.000 orang.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000