logo Kompas.id
InternasionalTeknologi Pelacak Teroris...
Iklan

Teknologi Pelacak Teroris untuk Melacak Jejak Covid-19

Teknologi Israel yang biasa digunakan untuk melacak kelompok teroris dan kelompok perlawanan Palestina hendak digunakan untuk mencari orang-orang yang pernah kontak dengan orang lain yang terinfeksi virus korona baru.

Oleh
Luki Aulia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/UXDi-mQPnrkGXtDvQ35UdvFMvRY=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FISRAEL-CHINA-HEALTH-VIRUS_87774961_1583159596.jpg
JALAA MAREY / AFP

Ilmuwan Israel bekerja di laboratorium MIGAL Research Institute di Kiryat Shmona di Israel, Minggu (1/3/2020). MIGAL menjadi salah satu lembaga yang sedang mengembangkan vaksin untuk covid-19.

JERUSALEM, SENIN -- Israel akan memanfaatkan teknologi pelacak yang biasa digunakan untuk melawan terorisme dan menghentikan sebagian perekonomiannya untuk menekan penyebaran pandemi Covid-19.

Selama ini Israel menggunakan teknologi pelacak teroris untuk memonitor pergerakan kelompok perlawanan Palestina. Penggunaan teknologi ini masih membutuhkan persetujuan dari parlemen dan terutama Kementerian Kehakiman karena teknologi itu berpotensi melanggar hak privasi pasien.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000