logo Kompas.id
InternasionalTaliban Umumkan Gencatan...
Iklan

Taliban Umumkan Gencatan Senjata, Ghani Bebaskan 2.000 Anggota Taliban

Pemerintah Afghanistan sepakat membebaskan 2.000 anggota kelompok Taliban yang ditahan setelah kelompok ini mengumumkan gencatan senjata tiga hari. Langkah ini diharapkan membuka pintu perundingan intra-Afghanistan.

Oleh
Mahdi Muhammad
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ppzd8b58ZtMT6pbqddQBzL3yR60=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2FAFGHANISTAN-CONFLICT-CEASEFIRE-TALIBAN-PRISONERS-RELEASE_89436339_1590423401.jpg
AFP PHOTO/AFGHANISTAN'S (NCS) NATIONAL SECURITY COUNCIL

Foto yang diambil dan dirilis Dewan Keamanan Nasional (NCS) Afghanistan, Senin (25/5/2020), ini memperlihatkan anggota Taliban tawanan Pemerintah Afghanistan di dalam kendaraan setelah dibebaskan dari penjara Bagram, dekat pangkalan militer AS di Bagram, sekitar 50 kilometer utara Kabul, Afghanistan.

KABUL, SENIN — Pemerintah Afghanistan memutuskan akan membebaskan secara bertahap 2.000 tahanan anggota kelompok Taliban. Keputusan ini sebagai balasan atas gencatan senjata tiga hari yang diumumkan Taliban selama tiga hari perayaan Idul Fitri. Sebagai pembuktian niat baik pemerintah, sebanyak 100 anggota Taliban dibebaskan, Senin (25/5/2020).

”Pemerintah Afghanistan hari ini membebaskan 100 tahanan dari penjara Bagram,” kata juru bicara pemerintah, Javid Faisal, Senin.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000