logo Kompas.id
InternasionalNasib BTS Ditinggal Semua...
Iklan

Nasib BTS Ditinggal Semua Anggota untuk Wajib Militer

BTS resmi puasa konser karena semua anggotanya sudah mulai menjalani pelatihan militer selama 18 bulan. Fandom BTS, ARMY, bersumpah akan tetap setia sampai mereka semua berkumpul kembali pada tahun 2025.

Oleh
LUKI AULIA
· 7 menit baca
Layar televisi menampilkan gambar RM (kiri) dan V, anggota band <i>K-pop</i> BTS, saat program berita di stasiun kereta Seoul, Korea Selatan, Senin (11/12/2023). RM dan V memulai tugas wajib militer mereka berdasarkan hukum Korea Selatan. Dua rekan band mereka, Jimin dan Jung Kook, juga diharapkan melapor untuk bertugas.
AP/AHN YOUNG-JOON

Layar televisi menampilkan gambar RM (kiri) dan V, anggota band K-pop BTS, saat program berita di stasiun kereta Seoul, Korea Selatan, Senin (11/12/2023). RM dan V memulai tugas wajib militer mereka berdasarkan hukum Korea Selatan. Dua rekan band mereka, Jimin dan Jung Kook, juga diharapkan melapor untuk bertugas.

Bayangkan jika The Beatles bubar sementara di puncak ketenarannya untuk bergabung dengan militer. Itulah terjadi pada tujuh anggota kelompok musik pop asal Korea Selatan, BTS, saat ini. BTS dipastikan puasa konser setidaknya sampai tahun 2025 karena semua anggotanya menjalani wajib militer. Sesuai aturan di Korea Selatan, semua laki-laki berbadan sehat dan berusia 18-28 tahun wajib menjalani wajib militer setidaknya selama 18 bulan sebagai bagian dari upaya untuk mencegah ancaman serangan Korea Utara yang memiliki senjata nuklir.

Baca juga : BTS Terpanggil Ikut Wamil, Siap-siap Puasa Konser BTS sampai 2025

Editor:
BONIFASIUS JOSIE SUSILO HARDIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000