logo Kompas.id
InternasionalIndonesia-Jepang Semakin Erat...
Iklan

Indonesia-Jepang Semakin Erat lewat Budaya

Diplomasi budaya Indonesia di Jepang lewat angklung, wastra, hingga bumbu masakan. Keragaman budaya Indonesia dikenalkan

Oleh
KRIS MADA
· 3 menit baca
Suasana Festival All Together, Minggu (21/1/2024) di Tokyo, Jepang. Kedutaan Besar RI di Tokyo berpartisipasi dalam kegiatan mengeratkan masyarakat Jepang dengan warga asing di Jepang tersebut,
KBRI TOKYO

Suasana Festival All Together, Minggu (21/1/2024) di Tokyo, Jepang. Kedutaan Besar RI di Tokyo berpartisipasi dalam kegiatan mengeratkan masyarakat Jepang dengan warga asing di Jepang tersebut,

Persahabatan Indonesia-Jepang tidak hanya terjalin di antara pemerintah. Masyarakat kedua negara terus melakukan berbagai upaya untuk semakin mengeratkan hubungan Indonesia-Jepang.

Upaya itu, antara lain, diwujudkan lewat keikutsertaan perwakilan Kedutaan Besar RI di Tokyo dan sejumlah warga Indonesia di Jepang dalam Festival All Together (ATF) di Tokyo, Jepang, Minggu (21/1/2024). Tujuan festival itu adalah menguatkan keharmonisan hubungan warga asing dan warga Jepang. Dari 3,2 juta warga asing di Jepang, 122.028 orang dari Indonesia.

Editor:
KRIS MADA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000