logo Kompas.id
KesehatanPasien Covid-19 Nekat Mudik ke...
Iklan

Pasien Covid-19 Nekat Mudik ke Brebes Naik Travel

Seorang pasien dalam pegawasan nekat mudik dari Jakarta ke Brebes, Jawa Tengah. Sehari setelah tiba di Brebes, pasien tersebut dinyatakan positifCovid-19.

Oleh
KRITI UTAMI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ghISVUv2q7yo59Su2vbi63Uai-8=/1024x709/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FDSC06944_1584204400.jpg
KOMPAS/KRISTI UTAMI

Satgas Covid-19 Keliling RSUD Suradadi, Kabupaten Tegal, Jateng mengevakuasi pasien terduga Covid-19 ke ruang isolasi RSUD dr Soeselo, Kabupaten Tegal, Sabtu (14/3/2020). Pasien tersebut baru pulang berlayar dari Korea Selatan sekitar 3 hari lalu.

BREBES, KOMPAS — S (44), pasien dalam pengawasan yang sedang menunggu hasil pemeriksaan usap, nekat pulang ke Kecamatan Tanjung, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, menggunakan jasa perjalanan atau travel. Sehari setelah tiba di rumah, hasil pemeriksaan usapnya menunjukkan hasil positif coronavirus disease 2019 atau Covid-19.

S diketahui tiba di Brebes pada Jumat (22/5/2020) pukul 07.00. Sesampainya di Brebes, S langsung beraktivitas seperti biasanya. S tidak melaporkan kedatangannya ataupun statusnya sebagai pasien dalam pengawasan ke gugus tugas percepatan penanganan Covid-19 setempat.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000