logo Kompas.id
KesehatanFokus pada Enam Provinsi
Iklan

Fokus pada Enam Provinsi

Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 diminta Presiden Joko Widodo untuk khusus membantu provinsi-provinsi yang memiliki angka kasus positif baru tergolong tinggi.

Oleh
FX LAKSANA AS/NINA SUSILO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GZuRbwm-SuRPPZIads_3LmMQg6A=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2Fd9b63ed3-f8a7-48f1-af48-6d743087ecee_jpg.jpg
Kompas/AGUS SUSANTO

Penyekatan dilakukan terhadap pengguna kendaraan arah Jabodetabek di Tol Cikampek Km 47, Karawang, Jawa Barat, Rabu (27/5/2020). Pengguna kendaraan yang akan memasuki Jakarta diharuskan menunjukkan surat tugas dari kantor dan surat izin keluar masuk.

JAKARTA, KOMPAS — Ada enam provinsi yang mendapat perhatian dari Presiden Joko Widodo. Keenamnya ialah Jawa Timur, Sumatera Selatan, Kalimantan Selatan, Sulawesi Selatan, Papua, dan Nusa Tenggara Barat. Presiden pun menginstruksikan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 dan kementerian/lembaga yang menangani Covid-19 untuk membantu provinsi-provinsi ini.

”Saya ingin gugus tugas dan kementerian fokus pada provinsi yang memiliki kasus baru cukup tinggi,” kata Presiden dalam rapat terbatas tentang percepatan penanganan pandemi Covid-19 di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (27/5/2020). Tersambung dari kantor masing-masing dalam rapat lewat telekonferensi tersebut adalah Wakil Presiden Ma’ruf Amin, sejumlah menteri, dan pemimpin lembaga pemerintah.

Editor:
A Tomy Trinugroho
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000