logo Kompas.id
Lain-lainKaitan Bahasa Ciacia dengan...
Iklan

Kaitan Bahasa Ciacia dengan Bahasa Korea Perlu Diteliti

Oleh
Ingki Rinaldi
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yssEZK8pVQgfnMu3kPLEDzWPUOc=/1024x682/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F07%2FDRA-Binongko.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Pandai besi membuat parang di tepi laut Kecamatan Togo Binongko, Wakatobi, Sulawesi Tenggara, Kamis (15/6). Sebagian masyarakat Pulau Binongko berbicara dalam bahasa Ciacia yang sebagian pengucapannya mirip dengan bahasa Korea.

DEPOK, KOMPAS — Kaitan bahasa Ciacia yang dituturkan oleh sebagian penduduk di Pulau Binongko, Kabupaten Wakatobi, serta bagian selatan Pulau Buton, Sulawesi Tenggara, dengan bahasa Korea perlu diteliti lebih jauh. Ini menyusul kesamaan bunyi antara bahasa Ciacia dan bahasa Korea serta membuat bahasa Ciacia bisa dituliskan dalam aksara Hangeul yang dipergunakan dalam bahasa Korea.

Tenaga ahli Program Keluarga Harapan Kementerian Sosial untuk bidang koordinator wilayah Sulawesi Selatan dan Sulawesi Tengah, Abdul Rahman Hamid, Kamis (6/7) di Depok, Jawa Barat, mengatakan, sejauh ini belum ada teori dan konsep tertentu yang bisa menjelaskan realitas bahasa Ciacia dan kesamaan bunyinya dengan bahasa Korea.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000