logo Kompas.id
Lain-lainJumlah Pengunjung Rumah Makan ...
Iklan

Jumlah Pengunjung Rumah Makan di Bali Anjlok

Oleh
Ryan Rinaldy
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CW93Nm-Zd6Hf5-9C69QTpP3Qh_4=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F12%2FWhatsApp-Image-2017-12-03-at-6.32.39-PM-1.jpeg
Kompas/Ryan Rinaldy

Suasana di Warong Legong, Kabupaten Gianyar, Minggu (3/12) sekitar pukul 15.00. Penutupan Bandar Udara Ngurah Rai, Senin (27/11), mengurangi jumlah tamu ke restoran itu.

GIANYAR, KOMPAS — Libur panjang akhir pekan, sejak Jumat (1/12) hingga Minggu (3/12), ternyata tidak meningkatkan jumlah pengunjung di rumah makan di Bali. Pemilik rumah makan harus bersiasat di tengah sepinya pengunjung.

Warong Legong, di Kabupaten Gianyar, adalah salah satu rumah makan yang terlihat sepi pengunjung pada Minggu (3/12). Saat itu, tak lebih dari 10 orang yang terlihat bersantap siang. Padahal, Warong Legong merupakan rumah makan yang direkomendasikan ratusan warganet (netizen) di TripAdvisor, sebuah situs wisata ternama.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000