logo Kompas.id
Kejutan dan Peluang Pilpres...
Iklan

Kejutan dan Peluang Pilpres 2019

Oleh
M Qodari
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/YavXrLL9J0rWo3GURhXI8mNauKo=/1024x798/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F68960276.jpg

Heboh. Seru. Mengejutkan. Belum pernah deklarasi calon presiden dan calon wakil presiden seramai dan sedinamis tahun ini. Kedua kubu sama-sama diwarnai dengan kejutan. Ada kejutan kecil di kubu Joko Widodo. Ada kejutan besar di kubu Prabowo Subianto.

Di kubu Joko Widodo (Jokowi) terjadi kejutan kecil. Yang dipilih sebagai calon wakil presiden (cawapres) adalah Ma’ruf Amin. Bukan Mahfud MD yang sejak Kamis (9/8/2018) pagi diberitakan telah menyiapkan diri untuk diperkenalkan sebagai cawapres Jokowi. Bahkan, dalam siaran langsung (live event) di Kompas TV pukul 17.00 masih ada gambar Mahfud menunggu bersama para relawan Jokowi. Ia berkostum kemeja lengan panjang putih, persis seperti yang dikenakan oleh Jokowi yang sedang bertemu dengan para unsur pimpinan partai politik (parpol) koalisi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000