logo Kompas.id
Perlu Strategi untuk Membayar ...
Iklan

Perlu Strategi untuk Membayar Utang

Oleh
Dimas Waraditya Nugraha
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yLh4rw2oekZuj0_FpGa7TMdt-YE=/1024x743/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2Fkompas_tark_10728192_1_2.jpeg
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Tumpukan pecahan rupiah disetorkan di Cash Center Bank Mandiri, Jakarta, Senin (15/12/2014). Nilai tukar rupiah berdasarkan Jakarta Interbank Spot Dollar Rate, Senin (17/12/2018), ialah Rp 14.617 per dollar AS.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah perlu menerapkan strategi yang tepat untuk melunasi sebagian utang luar negeri yang jatuh tempo pada 2019 tanpa mengganggu cadangan devisa. Pasalnya, beban utang luar negeri Indonesia dapat terus bertambah, antara lain karena pelemahan nilai tukar terhadap dollar AS.

Berdasarkan data Bank Indonesia (BI), utang luar negeri Indonesia pada akhir Oktober 2018 sebesar 360,532 miliar dollar AS. Dengan nilai tukar berdasarkan Jakarta Interbank Spot Dollar Rate, Senin (17/12/2018), yakni Rp 14.617 per dollar AS, utang itu setara Rp 5.269 triliun.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000