logo Kompas.id
Dapil dengan Pertumbuhan...
Iklan

Dapil dengan Pertumbuhan Ekonomi Terendah

Oleh
GIANIE
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/G4J1MmaAUmL35rgf9Cf0EIhjxNw=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2Fkompas_tark_26946801_67_2.jpeg
Kompas

Warga antusias mengikuti seremoni pengoperasian kembali kereta api perintis dengan jalur 11,3 kilometer yang terbentang dari Krueng Mane hingga Krueng Geukeuh, Kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh, Kamis (3/11/2016). Jalur kereta api itu merupakan bagian dari rangkaian kereta api trans Sumatera yang akan terbentang dari Aceh hingga Lampung. (DRI)

Daerah pemilihan (Dapil) Aceh II mencakup enam kabupaten dan dua kota di Provinsi Aceh, yaitu Aceh Utara, Aceh Timur, Aceh Tengah, Bireun, Aceh Tamiang, Bener Meriah, Kota Langsa, dan Kota Lhokseumawe. Dapil ini merupakan daerah dengan pertumbuhan ekonomi terendah dibanding dapil lainnya.

Rata-rata pertumbuhan ekonomi dapil ini periode 2013-2017 adalah 1,45 persen atau jauh di bawah rata-rata pertumbuhan ekonomi nasional yaitu 5,63 persen. Meski rendah, kecenderungannya mulai meningkat sejak 2015.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000