logo Kompas.id
Pengasuhan oleh Kakek-Nenek
Iklan

Pengasuhan oleh Kakek-Nenek

Oleh
AGUSTINE DWIPUTRI
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/C-1Q9gZijvs_KfbbLVQnkhVPx6Q=/1024x1364/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F36255234.jpg
ARSIP PRIBADI

Agustine

Pengasuhan cucu oleh kakek-neneknya sangat umum terjadi di negara dan budaya kita. Alasannya sangat beragam, bisa karena perceraian orangtua, karena orangtua bertugas jauh di luar kota, karena orangtua sakit atau meninggal, orangtua sama-sama harus bekerja keluar rumah setiap hari, dan sebagainya. Jadi dibutuhkan bantuan dari kakek-nenek, baik secara penuh maupun paruh waktu untuk mengasuh dan membesarkan cucu yang relatif masih kecil.

Problemnya, banyak yang meragukan dampak dari pengasuhan oleh kakek-nenek. Ada mitos yang mengatakan bahwa mereka cenderung memanjakan sehingga cucu tidak bisa mandiri. Atau, dengan kesabaran yang lebih besar, maka para cucu lebih lekat pada kakek-neneknya dan lebih mengidolakan mereka ketimbang orangtuanya sendiri. Ayah-ibu menjadi merasa tersaingi kemampuannya menjadi orangtua.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000