logo Kompas.id
Mengawal Suara, Menjaga...
Iklan

Mengawal Suara, Menjaga Demokrasi

Oleh
rek/age/edn/ink
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-QFzCmPRyC5mLRotIiqTO9XfB5M=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190408_ENGLISH-PEMILU-DI-LN-DIMULAI_B_web_1554730978.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Sosialisasi pemilu presiden yang akan dibawa oleh Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Darwin, Australia, di Jakarta, Selasa (5/2/2019). Pemilu serentak 2019 se-Australia akan dilakukan pada tanggal 13 April 2019. PPLN Darwin telah melakukan penyusunan DPT, dengan jumlah Pemilih yang terdaftar sebanyak 884 orang pemilih. Jumlah tersebut terbagi ke dalam 2 bagian, yaitu 827 pemilih melalui TPS dan 57 pemilih melalui POS.

Berbagai gerakan yang umumnya digagas anak muda saat ini muncul untuk mengawal pemilu. Kepedulian masyarakat menjadi faktor penting dari keberhasilan gerakan yang punya peran penting dalam perkembangan demokrasi di Indonesia ini.

Dua mantan anggota Komisi Pemilihan Umum, Hadar Nafis Gumay dan Ferry Kurnia Rizkiyansyah, hari-hari belakangan ini sibuk menjaring sukarelawan untuk gerakan Kawal Pemilu Jaga Suara 2019.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000