logo Kompas.id
KKP Minta Global Fishing Watch...
Iklan

KKP Minta Global Fishing Watch Tampilkan Data Terkini

Oleh
M Fajar Marta
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZF8YApClalMihvRCI-0XGK1C-6c=/1024x386/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FGFW2.jpg
Global Fishing Watch

Tampilan peta pantauan kapal ikan pada laman Global Fishing Watch

WASHINGTON, KOMPAS - Kementerian Kelautan dan Perikanan atau KKP mengharapkan lembaga nirlaba global di bidang penangkapan ikan, Global Fishing Watch menampilkan data satelit Automatic Identification System (AIS) terkini dalam layanannya. Data terkini diperlukan KKP agar bisa bergerak cepat dalam memberantas penangkapan ikan ilegal di perairan Indonesia.

"Menteri Kelautan dan Perikanan mengharapkan data AIS yang ditampilkan GFW adalah data terkini dan bukan data tunda yang tidak up to date," kata Pelaksana tugas (Plt) Direktur Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan KKP Agus Suherman saat berkunjung ke Kantor GFW Sabtu (24/5/2019) di Washington DC Amerika Serikat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000