logo Kompas.id
Libur Lebaran di Hotel Menjadi...
Iklan

Libur Lebaran di Hotel Menjadi Tren

Oleh
Aditya Diveranta / Sekar Gandhawangi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BxYUCkxYJYi_aHNIo02eyWI4NmU=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F215B5C6C-71AF-495C-9E7F-73A0FF188B60_1559396875.jpeg
KOMPAS/ADITYA DIVERANTA

Sejumlah pengunjung berlalu-lalang di sekitar Hotel Fairmont, Jakarta Pusat, Sabtu (1/6/2019) sore. Menjelang lebaran, sejumlah warga memilih untuk menghabiskan waktu libur mereka di hotel.

JAKARTA, KOMPAS — Tingkat keterisian atau okupansi hotel-hotel di Jakarta menjelang lebaran terus meningkat dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Hal ini karena berlibur di hotel selama libur lebaran semakin diminati masyarakat.

Ketua Umum Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Hariyadi Sukamdani mengatakan, okupansi hotel di Jakarta biasanya mengalami turun menjadisekitar 20 atau 30 persen selama Ramadhan. Namun, tren tersebut tahun ini mengalami perubahan karena adanya perilaku sejumlah warga memilih menginap di hotel pada saat lebaran.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000