logo Kompas.id
Indonesia Bawa Tiga Isu Utama ...
Iklan

Indonesia Bawa Tiga Isu Utama di KTT ASEAN

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/W7i9aTNCoAZTLyJaGyZ7TPinnnM=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2FASEAN-SUMMIT_80762773_1561025170.jpg
REUTERS/SOE ZEYA TUN

Logo ASEAN, yang terbuat dari bunga, terlihat sebelum Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-34 ASEAN di Bangkok, Thailand, Rabu (19/6/2019).

KTT Ke-34 ASEAN akan digelar di Bangkok, 20-23 Juni 2019. Indonesia akan membawa tiga isu utama, yakni perang dagang AS-China, sampah laut, dan krisis Rohingya.

JAKARTA, KOMPAS—Presiden Joko Widodo memimpin rapat terbatas untuk persiapan delegasi Indonesia menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Ke-34 ASEAN di Thailand dan KTT G-20 di Jepang. Dua konferensi itu bakal menjadi pertemuan internasional pertama yang dihadiri Presiden setelah pemilu, 17 April lalu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000