logo Kompas.id
Kepercayaan Konsumen Jadi...
Iklan

Kepercayaan Konsumen Jadi Kunci Layanan Digital

Sebagian konsumen Indonesia meragukan kualitas layanan digital. Hal ini terutama menyangkut keamanan siber, privasi data, dan keandalan sistem saat mereka bertransaksi.

Oleh
MEDIANA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Dn6Zt1kt8BDPUcHE7vxhcfW77cM=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FIMG_20181212_134518_1544618304.jpg
KOMPAS/MEDIANA

Presiden Direktur Microsoft Indonesia Haris Izmee

JAKARTA, KOMPAS — Sebagian konsumen Indonesia meragukan kualitas layanan digital. Hal ini terutama menyangkut keamanan siber, privasi data, dan keandalan sistem saat mereka bertransaksi.

Laporan survei Microsoft dan International Data Corporation (IDC) Asia Pasifik berjudul Understanding Consumer Trust in Digital Services in Asia Pacific menyebutkan, sekitar 44 persen dari 457 responden Indonesia memiliki kepercayaan kuat terhadap layanan digital.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000