logo Kompas.id
Perpindahan Rute ke Kertajati,...
Iklan

Perpindahan Rute ke Kertajati, Antara Kemegahan dan Kebingungan

Mulai Minggu (30/6/2019), Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka mulai melayani sejumlah rute penerbangan pindahan dari Bandara Internasional Husein Sastranegara, Bandung. Calon penumpang yang biasanya naik dan turun di Bandung pun mengalami pengalaman baru.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qtFf2NcJmneDOdH8ys6g81WPOK8=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190701IKI-Penerbangan-1-Juli-Kertajati-8SILO.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Calon penumpang memasuki Terminal Keberangkatan Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka, Senin (1/7/2019).

Mulai Minggu (30/6/2019), Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka mulai melayani sejumlah rute penerbangan pindahan dari Bandara Internasional Husein Sastranegara, Bandung. Calon penumpang yang biasanya naik dan turun di Bandung pun mengalami pengalaman baru.

Mata Ratih Indahsari (21), warga Denpasar, Bali, menjelajah ke sekeliling Terminal Keberangkatan Bandara Kertajati di lantai 3, Minggu pagi. Tatapannya sempat terhenti pada sebuah dinding yang dipenuhi Megamendung, motif batik khas Cirebon.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000