logo Kompas.id
De Ligt Diikat Juventus
Iklan

De Ligt Diikat Juventus

Matthijs de Ligt, bek sensasional Ajax Amsterdam, dipastikan menjadi pemain baru Juventus. Bek muda tim nasional Belanda itu dijadwalkan menjalani tes medis di Turin, Rabu (17/7/2019).

Oleh
Yulvianus Harjono
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hJ-svnT6T-13zBl-D7uVtCPEGgg=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2Fligt02_1560184752.jpg
AP PHOTO/MARTIN MEISSNER

Bek muda Belanda, Matthijs de Ligt  (kanan), mendahului bintang Portugal, Cristiano Ronaldo, pada perebutan bola di udara saat membela Belanda melawan Portugal pada final Liga Nasional Eropa di Stadion Dragao, Porto, Portugal, 9 Juni 2019. De Ligt dipastikan menjadi rekan setim Ronaldo di Juventus musim depan.

TURIN, SELASA — Matthijs de Ligt, bek sensasional Ajax Amsterdam, dipastikan menjadi pemain baru Juventus. Bek muda tim nasional Belanda itu dijadwalkan menjalani tes medis di Turin, Rabu (17/7/2019).

Sky Sports Italia melaporkan, De Ligt terbang ke Italia pada Selasa (16/7/2019) malam untuk menyelesaikan kepindahannya ke Juve. Untuk memboyong pemain 19 tahun itu, Juve disebut-sebut mengeluarkan dana hingga 75 juta euro atau sekitar Rp 1,1 triliun. De Ligt akan menjadi pemain bergaji tertinggi kedua di Juve dengan upah hingga 12 juta euro atau Rp 187 miliar per tahun termasuk bonus.

Editor:
Johan Waskita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000