logo Kompas.id
Lobi Iran Melawan Trump
Iklan

Lobi Iran Melawan Trump

Oleh
Musthafa Abd Rahman dari Kairo, Mesir
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vNXvVmY9jyuyFEFhl_5RDsE88No=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F81554014_1563376941.jpg
REUTERS/CARLO ALLEGRI

Menteri Luar Negeri Iran Mohammad Javad Zarif memberi kesempatan wawancara pada kantor berita Reuters di New York, Amerika Serikat, 24 April 2019. Berbagai wawancara Zarif dengan media AS dan internasional digelar, antara lain, berkat upaya jaringan lobi Iran di AS.

Pemerintah Iran memaksimalkan jaringan kekuatan lobinya di Amerika Serikat untuk membendung langkah dan kebijakan pemerintahan Presiden AS Donald Trump yang terus-menerus menekan Teheran.

Iran saat ini menggunakan semua kekuatannya untuk melawan kebijakan pemerintahan Presiden Amerika Serikat Donald Trump. Setelah menarik diri secara sepihak dari kesepakatan nuklir Iran pada Mei 2018, AS terus menjatuhkan aneka sanksi berat terhadap Iran. Salah satu kekuatan Iran yang kini sedang dimainkan secara maksimal melawan kebijakan Trump adalah lobi Iran di AS, yang dikenal dengan nama Dewan Nasional Iran-AS atau The National Iranian American Council (NIAC).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000