logo Kompas.id
1.515 Anggota Satgas Gabungan ...
Iklan

1.515 Anggota Satgas Gabungan Akan Ditempatkan di Desa Rawan Kebakaran

Upaya pencegahan sedini mungkin menjadi langkah utama dalam penanganan kebakaran lahan di Kalimantan Barat. Oleh karena itu, 1.515 anggota satuan tugas gabungan ditempatkan di 100 desa rawan kebakaran lahan. Tim itu akan hidup bersama masyarakat melakukan edukasi dan patroli.

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/oyFzTcNSDhPm6LvtjI6E1vCf0X4=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2FIMG_9321_1563865464.jpg
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji sedang mengecek kesiapan satuan tugas gabungan untuk pencegahan kebakaran lahan, Selasa (23/7/2019).

PONTIANAK, KOMPAS — Upaya pencegahan sedini mungkin menjadi langkah utama dalam penanganan kebakaran lahan di Kalimantan Barat. Oleh karena itu, 1.515 anggota satuan tugas gabungan ditempatkan di 100 desa rawan kebakaran lahan. Tim itu akan hidup bersama masyarakat melakukan edukasi dan patroli.

Hal itu dikemukakan Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji dalam Apel Siaga Darurat Pencegahan dan Pemadaman Kebakaran Hutan dan Lahan, Selasa (23/7/2019). Apel itu diikuti sejumlah unsur dari TNI-Polri, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), serta pemadam swasta.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000