logo Kompas.id
294 Penyandang Masalah...
Iklan

294 Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial di Surabaya Dipulangkan ke Daerah Asal

Pemerintah Kota Surabaya terus memulangkan penyandang masalah kesejahteraan sosial yang ditemukan di Surabaya. Mereka mayoritas berasal dari luar Surabaya.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/68BmvZGUoH1pMbrxNhZ5KbJdjfg=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F469681_getattachment2ba5df65-9344-42b3-8b7e-19f24cb08bd0461078.jpg
Kompas/Ryan Rinaldy

Sejumlah orang dengan gangguan jiwa di Lingkungan Pondok Sosial Keputih, Surabaya, Jawa Timur, Senin (11/9/2017), berjalan menuju kendaraan yang akan membawa mereka pulang ke kota asalnya.

SURABAYA, KOMPAS — Pemerintah Kota Surabaya terus memulangkan penyandang masalah kesejahteraan sosial yang ditemukan di Surabaya. Mereka mayoritas berasal dari luar Surabaya.

Kepala Dinas Sosial Kota Surabaya Supomo, Selasa (30/7/2019) di Surabaya, mengatakan, sejak Januari hingga Juni 2019, ada 294 penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) yang sudah dipulangkan ke daerah asalnya.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000