logo Kompas.id
Polisi dan Psikologi
Iklan

Polisi dan Psikologi

Oleh
KRISTI POERWANDARI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Nr4uGoCe9Eb5JycDxuoOEbM-IlA=/1024x1164/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F33765740_1558100909.jpg
ARSIP PRIBADI

Kristi Poerwandari

Baru-baru ini terjadi peristiwa fatal. Seorang polisi menembak polisi lain hingga tewas karena rekan kerjanya menolak permintaan dia agar keponakannya yang ditangkap akibat terlibat tawuran dan membawa celurit dapat dibebaskan.

Berita itu dimuat Kompas, Sabtu, 27 Juli 2019, ”Maksud Baik Dibalas 7 Peluru”. Di waktu-waktu sebelumnya ada pula berita mengenai kasus-kasus serupa, seperti polisi menembak sesama rekan kerja, polisi menembak istri atau teman intim hingga tewas, atau polisi yang bunuh diri.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000