logo Kompas.id
Konten Perempuan dan Digital...
Iklan

Konten Perempuan dan Digital Jadi Perhatian KPI

Pengarusutamaan kesetaraan perempuan dan digital menjadi fokus pekerjaan pengurus Komisi Penyiaran Indonesia periode 2019-2022. Pengurus berjanji akan meluncurkan Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran baru yang akan berfungsi mendorong konten kesetaraan perempuan.

Oleh
MEDIANA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/P_JF9S6Q1fx1IOpgjPcJ1V-8uC4=/1024x1365/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20190805_134315_1564994820-e1564994851338.jpg
KOMPAS/MEDIANA

Ketua Umum Komisi Penyiaran Indonesia periode 2019-2022 Agung Supriyo

JAKARTA, KOMPAS — Pengarusutamaan kesetaraan perempuan dan digital menjadi fokus pekerjaan pengurus Komisi Penyiaran Indonesia periode 2019-2022. Pengurus berjanji akan meluncurkan Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran baru yang akan berfungsi mendorong konten kesetaraan perempuan.

Pengurus juga berkomitmen mendorong agar pemerintah dan DPR cepat menyelesaikan pembahasan Rancangan Undang-Undang Penyiaran sehingga migrasi televisi analog ke digital serta media baru terakomodasi.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000