logo Kompas.id
Saatnya Geliat Properti di...
Iklan

Saatnya Geliat Properti di Kertajati

Oleh
Abdullah Fikri Ashri/Machradin Wahyudi Ritonga
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bdqRqJX3l5Nxz9ncVdsh18aDMwM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2FPenerbangan-Kertajati_82086484_1565274018.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Potret area lapang di sekitar tempat parkir Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka, Senin (1/7/2019). Di sekitar area itu akan dibangun kawasan komersial seluas 12 hektar. Kawasan itu mencakup area hotel, retail, pertemuan dan bisnis, serta taman publik.

Kertajati, sejak 1 Juli 2019, semakin menggeliat. Sejak dini hari hingga malam, ribuan orang datang dan pergi silih berganti. Aktivitas itu terjadi menyusul pemindahan belasan rute penerbangan domestik dari Bandara Internasional Husein Sastranegara, Bandung, ke Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati, Kabupaten Majalengka. Tumbuh harapan baru pada masa depan.

Dengan pengalihan rute tersebut, terdapat 48 pergerakan pesawat per hari baik lepas landas maupun mendarat. Saat ini ada 11 dari 24 penerbangan lepas landas yang pemberangkatannya dilakukan di bawah pukul 12.00 WIB. Beberapa penerbangan di antaranya terjadi pada pukul 06.00 WIB.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000