logo Kompas.id
Jubing Akrabkan Diri dengan...
Iklan

Jubing Akrabkan Diri dengan Era Digital

Ke depan, gitaris pelantun ”Becak Fantasy” ini berencana untuk berhenti menjual musik lewat rilisan fisik cakram padat (CD) saat merilis lagu-lagu baru. Kanal penjualan digital seperti itunes dan spotify kini dianggap telah memenuhi segmentasi kalangan pendengarnya.

Oleh
Aditya Diveranta
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WxzEOcQzu9puykLM_FyK8Dx5IIE=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F6e9902f1-0474-4e0b-b4b0-99c6c78dd9e0_jpg.jpg
KOMPAS/ADITYA DIVERANTA

Gitaris Jubing Kristianto

Menghadapi era digital yang serba gawai, gitaris Jubing Kristianto (53) kini lebih banyak membagikan karya musiknya melalui kanal media sosial, aliran (streaming), serta penjualan berbasis internet. Ia tidak memungkiri, pemanfaatan berbagai kanal tersebut memudahkannya dalam mengenali penggemar.

Saat ditemui usai perayaan ulang tahun Aliansi Jurnalis Independen di Jakarta, Rabu (7/8/2019) malam, Jubing mengaku kini makin fokus dengan aktivitas di kanal Youtube dan Instagram. Hal tersebut karena interaksi dengan penggemar banyak terjadi di dua media sosial ini.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000