logo Kompas.id
Kaisar Naruhito Nyatakan...
Iklan

Kaisar Naruhito Nyatakan Penyesalan Mendalam

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7BXNO_gfiVM8vwWh7HCMbOlr5F0=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2FJapan-War-Anniversary_82250660_1565883103.jpg
AP PHOTO

Naruhito

TOKYO, KAMIS— Kaisar Jepang Naruhito, Kamis (15/8/2019), di Tokyo, menyampaikan penyesalan mendalam atas keterlibatan Jepang dalam Perang Dunia II. Apa yang dinyatakan Naruhito sejalan dengan sikap sang ayah, Kaisar Akihito, yang turun takhta pada April lalu.

Terlihat agak gugup dan suaranya sedikit gemetar, Naruhito yang lahir di era pasca- PD II menyampaikan pidato pertamanya untuk memperingati kekejaman perang. Saat berpidato, Ratu Masako berdiri di sampingnya dengan kepala sedikit ditundukkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000