logo Kompas.id
Petai dan Daun Singkong di...
Iklan

Petai dan Daun Singkong di Tengah Gejolak Unjuk Rasa di Hong Kong

Minggu (18/8/2019) pagi di tengah Lapangan Victoria, sejumlah pemuda mempersiapkan perangkat tata suara. Perangkat itu bagian dari perlengkapan unjuk rasa warga Hong Kong yang sudah berlangsung sejak Juni 2019. Di berbagai sudut lapangan, ratusan pekerja migran Indonesia dan pekerja asal sejumlah negara lainnya bercengkerama. Sebagian dari mereka berdagang.

Oleh
KRIS MADA, DARI HONG KONG
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mtAKefmhpKP65MA2PJD17wJNuX0=/1024x629/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20190818raz-3_1566108170.jpg
KOMPAS/KRIS MADA

Pekerja migran Indonesia di Hong Kong beraktivitas seperti biasa di Lapangan Victoria, Hong Kong, Minggu (18/8/2019). Lapangan itu menjadi pusat unjuk rasa, yang sudah berlangsung 11 pekan, untuk menolak Rancangan Undang-Undang Ekstradisi di Hong Kong. Pemerintah Hong Kong sudah membekukan sementara RUU tersebut, tetapi unjuk rasa terus berlangsung.

Minggu (18/8/2019) pagi di tengah Lapangan Victoria, sejumlah pemuda mempersiapkan perangkat tata suara. Perangkat itu bagian dari perlengkapan unjuk rasa warga Hong Kong yang sudah berlangsung sejak Juni 2019. Di berbagai sudut lapangan, ratusan pekerja migran Indonesia dan pekerja asal sejumlah negara lainnya bercengkerama. Sebagian dari mereka berdagang.

Ada sejumlah pekerja migran Indonesia saling memijat sembari menceritakan beragam persoalan. Sebagian lagi berdagang aneka hal, mulai dari daun singkong, daun kelor, daun pepaya, sampai petai.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000