logo Kompas.id
Dilema Sampah di Kampung...
Iklan

Dilema Sampah di Kampung Bengek

Kampung Bengek menjadi perhatian Pemerintah Provinsi DKI setelah sejumlah media massa memberitakan kekumuhan kampung ini. Sampah terserak di mana-mana, bahkan sejumlah rumah panggung dibangun di atas sampah.

Oleh
J Galuh Bimantara
· 3 menit baca

Kampung Bengek menjadi perhatian Pemerintah Provinsi DKI setelah sejumlah media massa memberitakan kekumuhan kampung ini. Sampah terserak di mana-mana, bahkan sejumlah rumah panggung dibangun di atas sampah.

https://cdn-assetd.kompas.id/Ne-xKfv8eEC3mxiY4lx7m2jcWyM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FDSCF6556_1567422828.jpg
KOMPAS/JOHANES GALUH BIMANTARA

Sampah di permukiman Kampung Bengek di Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara, Senin (2/9/2019).

Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta sejak Sabtu (31/8/2019) mengangkut sampah yang tersebar di lahan permukiman liar Kampung Bengek, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara. Namun, pekerjaan itu dihentikan pada Senin (2/9/2019) atas permintaan PT Pelabuhan Indonesia II atau IPC sebagai pemilik lahan.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000