logo Kompas.id
Wabup Disiapkan Jadi Pelaksana...
Iklan

Wabup Disiapkan Jadi Pelaksana Harian Bupati Muara Enim

Gubernur Sumsel akan mengangkat Wakil Bupati Muara Enim Juarsyah sebagai Pelaksana Harian Bupati Muara Enim. Hal ini untuk mengantisipasi jika Bupati Muara Enim Ahmad Yani ditetapkan menjadi tersangka oleh KPK.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6TGK_2PUyndl0hwvnLSxG8xRJc4=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190903RAM-Gubernur-Sumsel_1567485060.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru

PALEMBANG, KOMPAS — Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru akan mengangkat Wakil Bupati Muara Enim Juarsyah sebagai Pelaksana Harian Bupati Muara Enim. Hal ini untuk mengantisipasi jika Bupati Muara Enim Ahmad Yani ditetapkan menjadi tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi setelah terjaring operasi tangkap tangan, Senin (2/9/2019) malam.

Sejumlah ruangan di Kantor Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Muara Enim yang menjadi kantor sementara Bupati Muara Enim disegel. Ada dugaan operasi tangkap tangan (OTT) ini berkaitan dengan kasus proyek pekerjaan umum di Kabupaten Muara Enim.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000