logo Kompas.id
Membangunan Papua lewat...
Iklan

Membangunan Papua lewat Kehadiran TNI

Masyarakat Papua pada dasarnya ingin didengar. Sesudah menumpahkan emosi, biasanya masyarakat mau diajak bicara dari hati ke hati. Itu yang harus dipahami.

Oleh
Iwan Santosa
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/y1rV3okY0P-8W2HXnJlbkOddkik=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190906_ENGLISH-PAPUA_E_web_1567782998-1.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Sejumlah tarian Papau dibawakan dalam malam solidaritas untuk Papua yang mengusung tema ”Papua Adalah Kita Bersatu Merajut Indonesia” di Museum Fatahillah, Jakarta, Jumat (6/9/2019) malam. Acara yang diikuti masyarakat dari sejumlah daerah, termasuk dari Papua, tersebut untuk menyerukan kembali persatuan sebagai sesama bangsa Indonesia.

Meski kendali keamanan di Papua berada di tangan Polri, seiring dengan rencana strategis membangun kekuatan militer untuk mencapai minimum essential forces hingga 2029, TNI turut membangun kekuatan di wilayah perbatasan, termasuk di Papua dan Papua Barat.

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto dalam satu kesempatan menceritakan, pembentukan satuan-satuan baru TNI dan sarana pendukung akan meningkatkan ekonomi setempat dan juga membuka kesempatan bagi putra daerah untuk mengabdi sebagai prajurit TNI.

Editor:
Sri Rejeki
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000