logo Kompas.id
Kartu Penyandang Disabilitas...
Iklan

Kartu Penyandang Disabilitas Mempermudah Difabel Beraktivitas

Pemerintah tengah merancang kartu indentitas bagi penyandang disabilitas. Kartu tersebut akan menjadi pegangan penyandang disabilitas mendapatkan kemudahan dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/kKL8LpW3_1NrzEGkMn9G6rHF78I=/1024x685/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190918egiC-kopi_1568797833.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Salah seorang penyandang disabilitas intelektual sedang meracik kopi di BBRSPDI Kartini, Temanggung, Jawa Tengah, Rabu (18/9/2019). Sejumlah penyandang disabilitas di Temanggung telah mampu bekerja mandiri sebagai barista.

TEMANGGUNG, KOMPAS — Pemerintah tengah merancang kartu identitas bagi penyandang disabilitas. Tidak sekadar memperjelas identitas, kartu tersebut juga akan menjadi pegangan penyandang disabilitas untuk mendapatkan banyak kemudahan dalam menjalankan aktivitas keseharian.

”Kemudahan yang bisa didapat penyandang disabilitas tersebut antara lain bisa berupa diskon atau mendapatkan kemudahan atau fasilitas tertentu saat menggunakan fasilitas publik,” ujar Direktur Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Kementerian Sosial Margowiyono, saat ditemui dalam acara di Balai Besar Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Intelektual (BBRSPDI) Kartini, Temanggung, Jawa Tengah, Rabu (18/9/2019).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000