logo Kompas.id
DKI Buka Peluang Pengungsi...
Iklan

DKI Buka Peluang Pengungsi Afghanistan Balik ke Jakarta Barat

Sejumlah lahan aset Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di Jakarta Barat tengah dikaji untuk dipakai pengungsi asing dan pencari suaka.

Oleh
IRENE SARWINDANINGRUM/J GALUH BIMANTARA
· 3 menit baca

JAKARTA, KOMPAS — Sejumlah lahan aset Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di Jakarta Barat tengah dikaji untuk dipakai pengungsi asing dan pencari suaka. Lahan di Jakarta Barat dipilih salah satunya karena kedekatannya dengan Rumah Detensi Imigrasi DKI Jakarta di Kalideres.

https://cdn-assetd.kompas.id/qwy7--WQhzp8U-dMxz6U2tsNoNE=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F1b2430c4-dcdb-4d8c-a902-46c6ee92d227_jpg.jpg
KOMPAS/IRENE SARWINDANINGRUM

Unjuk rasa pencari suaka dan pengungsi asing digelar setiap hari di kantor UNHCR di Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, seperti terlihat pada Rabu (18/9/2019). Mereka meminta kejelasan nasib, baik penempatan di negara ketiga maupun penampungan yang memadai dan menunjang kehidupan sehari-hari.

Saat ini, para pengungsi asing dan pencari suaka yang terus menuntut penempatan masih bertahan di trotoar di Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat. Para pengungsi ini berasal dari sejumlah negara, seperti Afghanistan. Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik DKI Jakarta Taufan Bakri mengatakan, beberapa lahan aset pemerintah daerah tengah dikaji, tetapi sejauh ini belum ada keputusan.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000